Profil PT Technip Indonesia
Technip Indonesia semenjak didirikan di Indonesia sudah mempunyai komitmen yang terukur di dalam rangka menjalankan aktifitas bisnisnya, yaitu tadi untuk menjadi pemimpin pasar pada industri energi di Indonesia. Tentunya Technip Indonesia dengan segala pengalaman yang sudah dimilikinya beroperasi di Indonesia, sudah membuktikan kapasitasnya sebagai perusahaan di industri energi yang ternama. Technip Indonesia dari tahun ke tahun terus bertumbuh, dan pertumbuhannya itu terbilang cepat senada dengan perkembangan daripada industri energi yang dirambahnya itu. Technip Indonesia dengan komitmennya sudah menunjukkan bahwa Technip Indonesia bersiap untuk menghadapi tantangan di bidang yang dirambahnya itu yaitu pada bidang industri energi. Technip Indonesia dengan komitmennya demikian menunjukkan bahwa Technip Indonesia adalah sebuah perusahaan dengan cita-cita yang tinggi yang hendak diwujudkan bagi terselenggaranya pelayanan terbaik.Technip Indonesia, sebuah perseroan, merupakan sebuah perusahaan yang bergerak pada sektor manajemen proyek, kontruksi, serta rekayasa pada industri energi. Technip Indonesia merupakan sebuah perusahaan yang menjadi pemimpin di bidang usaha yang dirambahnya, menjadi pemimpin di industri energi di Indonesia. Technip Indonesia merupakan bagian daripada Technip. Technip itu sendiri sudah hadir di empat puluh negara di seluruh penjuru dunia. Dengan banyak perwakilan di seluruh penjuru dunia maka itu sudah membuktikan bahwa Technip merupakan perusahaan yang terkemuka di dunia. Technip merupakan pemain kunci di dalam industri energi terutama dalam hal kontruksi, manajemen proyek, dan rekayasa.
Technip Indonesia merupakan perusahaan yang senantiasa melakukan inovasi, inovasi-inovasi yang dilaksanakan oleh Technip Indonesia tiada lain di dalam rangka supaya Technip Indonesia terus menerus secara berkelanjutan menyelenggarakan pelayanan yang berkualitas tinggi, pelayanan yang prima, pelayanan yang optimal, pelayanan yang mampu memberikan kepuasan bagi para pelanggannya, tiada lain demikian di dalam rangka upaya Technip Indonesia memberikan pelayanan yang terbaik bagi mereka para pengguna jasa daripada Technip Indonesia.
Technip Indonesia di dalam rangka menjalankan aktifitas bisnisnya, ditunjang oleh peralatan-peralatan yang berkualitas tinggi, peralatan yang lengkap, maka dengan peralatan-peralatan tersebut Technip Indonesia yakin akan senantiasa menjadi pilihan pertama dari para pelanggannya. Technip Indonesia juga ditunjang oleh orang-orang yang kompeten di bidangnya masing-masing, orang-orang yang terampil. Technip Indonesia ditopang oleh sumber daya manusia yang handal sehingga mampu membawa atau menghantarkan Technip Indonesia menjadi pemimpin di bidang yang dirambahnya itu yaitu di industri energi.
Technip Indonesia sebagai bagian daripada Technip yang sudah beroperasi pada tahun 1958 di Paris Perancis, tentunya pengalaman daripada Technip sebagai perusahaan yang terkemuka secara global, terkena dampaknya juga, dan tentunya dampak tersebut adalah dampak yang positif, pengalaman merupakan solusi bagi segala masalah yang menerpa di dalam tantangan bisnis, dan sebab sudah berpengalaman maka dari itu Technip Indonesia senantiasa mampu untuk menanggulanginya sehingga sebagaimana sudah diketahui mampu untuk menjadi pemimpin di dalam jasa di bidang industri energi.
Sumber: Technip
Lowongan Kerja Terbaru Technip Indonesia
Update 13 Desember 2013
Posisi : Accounting Staff
Tanggung Jawab :
- Penanganan keuangan, akuntansi & perpajakan di perusahaan
- Berkoordinasi dengan departemen lain mengenai keuangan dan akuntansi kebutuhan
- Memastikan semua orang mengikuti aturan mengenai sistem keuangan
Persyaratan :
- Orang-orang yang menikmati tantangan, terorganisir, pemain tim dan memiliki inisiatif yang baik untuk belajar.
- Lulusan dari Accounting (Sarjana atau Diploma III),
- IPK minimal 2.80
- Komunikasi yang baik dalam bahasa Inggris (aktif)
Lowongan ini ditutup 25 Desember 2013. Jika anda tertarik dan memenuhi persyaratan di atas, silahkan melakukan lamaran dengan mengirimkan surat lamaran lengkap anda, CV, ke alamat e-mail : hrd.indo@technip.com (cantumkan “Accounting Staff” pada subject e-mai anda).
Sumber : Jobstreet.co.id
Sumber : Jobstreet.co.id
Tidak ada komentar:
Posting Komentar